Bolvia merupakan sebuah negara di Amerika Selatan yang
berbatasan dengan Brasil di sebelah utara dan timur, Paraguay dan Argentina di
selatan, serta Chili dan Peru di barat. Negara Bolvia memiliki perpaduan kultur
dari suku asliQuechua, Aymara, serta pendatang dari Eropa khususnya Spanyol.
Adanya perpaduan budaya Spanyol dan masyarakat asli tentunya juga menghadirkan makanan khas tradisional yang khas dari negara tanpa laut ini. Bagi kamu yang ingin berkunjung kesana, berikut telah kami sajikan 5 rekomendasi makanan khas Bolvia. Lantas apasajakah itu? Yuk simak ulasannya dibawah ini!
1. Majadito
Sajian Majadito sebenarnya berupa kombinasi nasi berbumbu
yang dipadu dengan daging sapi kering, telur goreng dan pisang goreng pipih.
Makanan khas dari Bolivia ini tentunya menghadirkan cita rasa yang berbeda dan
enak, dsertai penyajiannya yang menarik.
2. Salteña
Rasa isian dari Salteñas sangat lezat dan menghadirkan rasa
manis, gurih dengan paduan pedas yang pas. Selain itu meleleh ketika digigit
atau dibuka. Makanan ini juga pas untuk dipadukan dengan sambal khas Bolivia,
bernama Llajua.
3. Pique Macho
Selain itu Pique Macho berasal dari Cochabamba yang mana
memiliki kata macho, yang menunjukkan bahwa siapapun yang bisa menghabiskan
makanan ini sendirian maka dianggap lebih macho.
4. Cuñapé
5. Silpancho
Silpancho merupakan maknana khas dari Cochabamba. Makanan yang sudah cukup popoler ini memiliki kandungan karbohidrat yang banyak, di mana terdiri dari nasi, potongan kentang rebus, berad crumbs, daging sapi, telur, cabe locoto, tomat dan bawang bombay. Hal yang paling menarik dari makanan ini adalah cara penyajiannya yang ditumpuk satu per satu di mana terkadang daging dan telut berada diatas dan terkadang salsa fresca yang ada di atas.
Demikianlah bebarapa makanan khas dari Bolvia yang lezat dan menggugah selera. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba yah!
0 Komentar